11.14 | Posted in ,
Flipping website pada intinya adalah bisnis jual beli website. Website adalah aset seperti halnya rumah dan saat ini mulai lumrah untuk diperjual belikan. Website yang di jual umumnya memiliki value/nilai , seperti :
  • Menghasilkan income rutin perbulan , baik dari contextual advertising (adsense) maupun affiliate marketing(Clickbank, Amazon, dll)
  • Punya konten dan umur domain (domain age) yang cukup lama (lebih dari tiga tahun) sehingga akan mudah memperoleh rangking dengan SEO

Mengapa orang mau membeli website ? . Pembeli umumnya melihat website yang dia minati bisa ditingkatkan dan dijual dengan harga yang lebih tinggi. Namun ada juga yang tidak menjualnya kembali dan hanya ingin menghasilkan yang jauh lebih besar.

Maulana Malik
seorang Mahasiswa, mengungkapkan rahasia step by step bagaimana mendapatkan earning dari menjual website, produk ini menurut saya sangat lengkap sekali di bandingkan yang pernah saya beli di forum adsense-id, isi dari produknya di bagi menjadi 2 bagian, start up website dan Expert Website Flip.
1. Start up website
Disini di bahas bagaimana menjual website yang baru jadi sehingga laku dijual sekitar 250-320 dollar, dan diungkapkan pula tips dan trik mengoptimalkan sebuah website dengan memberikan value (design dan content unik) lebih ,sehingga dapat laku 2-3 kali lipat. Dipandu dengan full tutorial dan ebook penunjang menjadikan tutorial ini mudah untuk diikuti.

2. Expert Website Flip (Established website)
Berbeda dengan yang telah dipelajari pada panduan start up, di sini lebih di bahas bagaimana membuat sebuah website yang dapat dijual dengan nilai yang lebih tinggi bahkan sampai nilai 4 digit dollar. Dibahas bagaimana sebuah website yang sudah menghasilkan earning dari berbagai sumber, membuat sebuah produk creation dengan memanfaatkan jasa outsourcing, dibahas juga mengenai menciptakan list building dengan menggunakan autoresponder, cara ini di gunakan internet marketer dalam menjaring prospekan dan meledakkan earning.
(Ex : getfreewebdesigns.com , debate.org , coolestpicture.com , etc )

Kedua modul diatas sangat bagus dan lengkap, tapi yang terpenting .... ACTION !!!

Rahasia Flip Klik Disini



Jadi jika Anda ingin menghasilkan uang cash dengan cepat, strategi membuat website untuk dijual, mungkin model bisnis ini cocok buat Anda.Namun ingat, model bisnis ini tidak memberikan cashflow atau penghasilan kontinu jika Anda berhenti bekerja .


��
08.52 | Posted in
Beberapa waktu yang lalu bahkan sampai sekarang blog monetize masih berfokus dengan berjualan link (link sales), berjualan review (paid review), pay per click (PPC), dan affiliate produk untuk mendapatkan penghasilan (earning). Tetapi kini, Anda dapat menjual produk apapun (produk fisik), dengan beragam jenis dan dapat menjangkau pembeli dari sabang sampai merauke bahkan seluruh dunia.

Dropshipping adalah sistem jualan online, yang membolehkan kita menjual produk apapun yang dimiliki oleh perusahaan dropshpper dengan harga wholesale (gudang) dan menjual kembali dengan harga retails, tanpa dipusingkan dengan menyimpan stock dan melakukan pengiriman. Tugas kita hanya mendisplay produk, menerima pembayaran, melakukan order dan menghitung profit.


Gambar sebagai ilustrasi

Dengan kata lain, Anda sebagai penjual tidak perlu membeli barang terlebih dulu untuk dijual, melainkan hanya menyediakan sarana pemasaran seperti di ebay, group, facebook, website, blog, dan lain-lain. Sistem bisnis ini seperti halnya makelar dagang. Sebagai penjual, Anda akan melakukan pemesanan barang hanya pada saat ada pembeli saja, lalu barang tersebut akan dikirim langsung oleh dropshipper (penyedia barang) langsung ke alamat pembeli.
Sebagai penjual, Anda akan memperoleh keuntungan berupa selisih harga jual Anda ke pembeli, dengan harga sesunguhnyayang Anda dapatkan dari dropshipper.

Produk yang dijual dapat bermacam-macam baik untuk produk lokal maupun produk luar negeri, untuk produk lokal sesuai yang di tawarkan perusahhan dropshipper lokal yang menawarkan penjualan melalui metode dropshipper, sedangkan untuk produk luar, Anda dapat menjual T-shirt, elektronik, toys, alat-alat rumah tangga, aksesoris, produk kesehatan dan masih banyak yang lainnya.

Sebagai contoh, Anda menjual toys produk realistic attack helicopter with IR Remote dengan harga wholesale (gudang) USD 11.97, Anda dapat menjual kembali dengan harga retail US$ 53.99


ini adalah harga belinya hanya US$ 11.97


Berapa profitnya ?? USD53.99 – USD11.97 = USD42.02
Modal USD 11.97 (modal dari pembayaran konsumen) mendapatkan
keuntungan USD 42.02. Artinya profit 351%, Luar Biasa!

sangat mengasyikkan bukan, berikut penyedia produk dropshipping luar negeri :

- Produk elekronik
Chinavasion (www.chinavasion.com)
Deal Extreme (www.dealextreme.com)

- Produk berbagai macam barang
Lightinthebox (www.lightinthebox.com)

- Produk Elektronik dan gadget
Focal price (www.focalprice.com
Sunsky-online (www.sunsky-online.com)

-Produk komputer dam aksesoris
NCIX (www.ncix.com)
Other Worlh Computing (www.mascales.com)

-Produk T-shirt
Designselling (www.designselling.com
Teesvend (www.teesvend.com)

Bagi yang berminat belajar sistem dropshipping di ebay, silahkan kunjungi :
1. http://www.belajarebay.com/
2. http://www.rahasiaebay.com/
3. Forum bisnis ebay : http://bisnisebay.com/forum.php

Anda dapat menjalankan bisnis ini tanpa perlu repot melakukan hal-hal di bawah ini :
- Tanpa repot menyimpan barang
- Tanpa repot mengurus gudang
- Tanpa repot melakukan perawatan barang
- Tanpa perlu dipusingkan dengan proses pengiriman dsb



Category:
��